Meskipun kasus hukum antara DSP Media and KARA’s Seungyeon, Nicole, and Jiyoung masih belum terselesaikan, ketiganya diungkapkan kalau mereka masih akan mengambil bagian dalam single Jepang KARA selanjutnya.
Ketiganya ini tidak hadir untuk sesi rekaman pertama pada 14 April, namun mereka telah mengkonfirmasi kalau mereka akan berpartisipasi setelah kompromi telah dicapai.
Pada tanggal 15 April, seorang perwakilan dari ketiga member KARA berbicara dengan OSEN dan mengungkapkan, “Alasan kalau meeka tidak pergi ke rekaman pada 14 April adalah karena mereka ingin menyelesaikan isu2 yang beredar sebelum mereka memulai, itulah kenapa kami menunda hingga tanggal 26 April. Mereka tidak bermaksud sama sekali kalau mereka tidak ingin mengambil bagian dalam sesi rekaman. ”
Dia melanjutkan, “Pada tanggal 14, kami mengirimkan sebuah dokumen persetujuan dan masih menunggu respon. Kami merasa seperti sebuah keputusan akan dibuat dalam minggu depan. Secara keseluruhan, banyak perbedaan2 dalam opini2 antara kedua pihak yang sedang dikerjakan, dengan hanya satu atau dua masalah2 yang tertinggal untuk di diskusikan. Kami semua berharap kalau ini akan berjalan dengan baik..”
Perwakilan tersebut menutup percakapan, “Kalau ini bekerja, kami akan embatalkan gugatan dan mereka akan kembali ke DSP Media untuk bekerja di album Jepang mereka selanjutnya untuk bulan Juni, sebagai tambahan jadwal2 Korea lainnya. Kompromi ini cukup memakan waktu, yang cukup frustasi jadi kami berharap kalau segalanya berjalan dengan baik.
Source: OSEN via Nate
credit: allkpop
Indo Trans: yeppopo
Tidak ada komentar:
Posting Komentar