Perusahaan elektronik LG Electronic memilih Super Junior dan f(x) untuk menjadi model2 iklan baru mereka !
Pada 18 Oktober, perwakilan2 LG mengungkapkan rencana2 mereka untuk memproduksi sebuah MV 3D dengan Super Junior. MV akan dirilis awal tahun depan melalui peluncuran terbaru LG, program pelayanan content baru Hallyu yang disebut ‘K-POP ZONE‘. ‘K-POP ZONE’ adalah sebuah layanan dalam terbaru LG Cinema 3D Smart TVs, yang menyediakan berjam2 dari konten premium Kpop yang belum pernah dilihat pada permintaan.
Sebagai tambahan LG Electronics akan mendukung konser SM Town di New York City pada 23 Oktober. LG saat ini sedang mempromosikan ‘SM Town Concert’ melalui sebuah layar LED besar Times Square. Iklan untuk acara ini akan ditunjukkan 100 kali sehari di layar bersamaan dengan ‘K-POP ZONE’ dan icon LG . Mengingat kalau 1.5 Juta orang berjalan melalui area tersebut setiap hari, promosi pastinya akan mendapatkan banyak eksposure di New York.
Lebih jauh lagi, Super Junior dan f(x) akan mengiklankan sebuah range luas dari produk2 LG selama setahun. Presiden dari global marketing di LG Electronics membagi, “Dengan bantuan dari slebritis2 memimpin dari Hallyu Wave, kesadaran brand kami akan meningkat dan kami akan melakukan pekerjaan yang excellent sebagai perwakilan untuk ‘K-POP ZONE’”.
Sebelumnya, actor Lee Min Ho dan KARA menjadi model untuk brand LG. Keduanya telah membuktikan cukup efektif sebagai ‘Hallyu Marketing Strategy’ yang meningkatkan kesadaran brand perusahaan secara signifikan.
Source + Photos: Daum
Credit: Allkpop
Indo Trans; Yeppopo
Tidak ada komentar:
Posting Komentar